Mata batin bisa juga di kenal sebagai mata ketiga atau indera ke-6 seperti yang kebanyakan di artikan oleh orang yang bergelut di bidang supranatural. Mata batin ini bisa sebai sarana menerawang dan juga bisa sebagai sarana untuk dapat melihat mahluk astral yang tinggal di sekitar kita.
Banyak orang yang penasaran dengan dunia dan mahluk astral sehingga banyak yang meminta atau belajar untuk membuka mata batin itu sendiri. Mereka ingin sekali melihat apa yang orang lain tidak melihat. Mereka tidak sadar akan bahaya yang selalu mengintai karena mata batin yang terbuka.
Bagi sebagian orang yang sudah mumpuni ilmu kebatinannya tidak menjadi masalah dengan terbukanya mata batin. Karene mereka dapat mengatasi apa yang mereka hadapi. Namun buat orang yang tidak punya benteng di dalam dirinya dalam kondisi mata batin yang terbuka itu sangat berbahaya.
Jika anda berminat dan mendapatkan pelatihan mata batin sehingga dapat mengendalikannya dan menggunakannya sesuai kebutuhan, silahkan hubungi kontak yang tersedia. Atau hendak bertanya tentang apa itu mata batin lebih lengkap.
0 comments:
Post a Comment